Arti COD dalam Bisnis Online dan Cara Transaksinya

Akhir-akhir ini cukup marak pemberitaan mengenai pertikaian antara pembeli dengan kurir yang tidak mau membayar barang belanjaannya. Yang mana pembelian tersebut dilakukan dengan sistem COD, sehingga merugikan pihak kurir karena bukan hanya ditolak melainkan kurir juga kerap kali dicaci maki akibat ketidak sesuaian barang yang didapatkan dengan yang diinginkan. Tentu hal ini terjadi karena miskomunikasi dan atau karena kurang pahamnya pembeli dengan arti COD dalam bisnis online.

Pemberitaan semacam ini memang cukup miris, karena kurir yang seharusnya hanya bertugas mangantar terkadang malah disodorkan dengan benda tajam serta kemaraham pembeli. Agar hal ini tidak terjadi, maka perlulah adanya pemahaman yang lebih dari pembeli mengenai tata cara sistem COD ini. Baca juga tentang apakah manfaat website dalam bisnis online yang menguntungkan.

Arti COD dalam Bisnis Online
Arti COD dalam Bisnis Online

Jika Anda juga belum paham mengenai sistem pembayaran online yang satu ini, maka Anda bisa mendapatkan informasinya di bawah ini.

Contents

READ  Perlu Tahu Cara Kerja Bisnis Online Untuk Meningkatkan Penjualan

Arti COD dalam Bisnis Online

Cash on delivery atau yang biasa disingkat menjadi COD merupakan salah satu sistem pembayaran untuk jual beli online yang nantinya bisa memungkinkan para pembeli untuk melakukan pembayaran tersebut secara langsung dengan baik menggunakan uang tunai ataupun kartu ketika pesanan tersebut sampai kepada mereka.

Metode pembayaran yang satu ini memang dianggap jauh lebih aman dibandingkan sistem pembayaran yang lainnya. Apalagi jika Anda paham mengenai arti COD dalam bisnis online.

Selain itu, metode pembayaran ini juga dianggap sangat bermanfaat untuk menarik minat belanja para pelanggan, karena saat ini pun juga masih ada banyak orang yang belum tahu bagaimana transaksi menggunakan sistem transfer.

Cara Transaksi Dengan Sistem COD Yang Benar

Agar Anda tidak kebingungan lagi untuk menggunakan sistem COD ini dalam kegiatan jual beli online yang sering Anda lakukan, maka Anda bisa mengikuti beberapa cara transaksi di bawah ini.

Namun yang perlu Anda ketahui bahwa setiap platform atau situs jual beli online tentu memiliki peraturan yang berbeda-beda mengenai sistem COD ini. Jadi, Anda memang diharuskan untuk bertanya lebih lanjut mengenai sistem COD dari platform yang Anda beli barangnya meski Anda sudah paham arti COD dalam bisnis online.

READ  Cara Kerja Bisnis Online Yang Wajib Anda Pahami Sebelum Terjun Untuk Berbisnis

Meskipun demikian, secara umum sistem COD bisa dilakukan dengan langkah-langkah di bawah ini.

Langkah pembelian jika sudah paham arti COD dalam bisnis online

Seperti biasa pembeli akan memesan di situs web atau platform serta akan meminta pengiriman tersebut dikirimkan ke alamat yang sudah diberikan pembeli tidak akan melakukan pembayaran apapun ketika memesan barang dan memilih bayar saat pengiriman sebagai metode pembayaran. Namun, pastikan bahwa sebelum Anda membeli maka Anda sudah paham arti COD dalam bisnis online.

Proses menyiapkan barang oleh penjual

Setelah pesanan tersebut sudah dilakukan maka penjual akan menyiapkan faktur yang kemudian dilampirkan pada barang atau parcel yang Anda pesan.

Proses pengiriman oleh kurir

Nantinya akan ada seorang kurir yang akan mengambil kiriman dari penjual atau pemasok tersebut yang kemudian mengirimkannya ke alamat yang sudah diberikan oleh pembeli.

READ  Tips Bisnis Online Mudah Dapat Cuan Besar

Proses membayar oleh pembeli

Langkah berikutnya yaitu pembeli akan melakukan pembayaran kepada pihak kurir selaku pengantar barang pembayaran tersebut, bisa dilakukan baik secara tunai atau bisa juga dengan menggunakan kartu.

Mengingat bahwa saat ini sudah ada banyak perusahaan yang memang menerima pembayaran dengan kartu pada saat pengiriman. Untuk hal ini, Anda bisa langsung bertanya kepada pihak kurir atau pihak perusahaan tempat Anda membeli barang tersebut.

Proses pemberian dana dari pihak kurir ke penjual

Ketika pembeli sudah membayar, maka jumlah uang tersebut akan disetorkan ke Mitra logistik yang kemudian perusahaan Mitra logistik tersebut akan mengirimkan jumlah uang dari pembeli kepada akun penjual atau pemasok tepat waktu setelah dikurangi biaya penanganan yang sudah disepakati. BAca juga tentang agen judi slot 4D yang menggiurkan.

Demikianlah beberapa informasi mengenai langkah-langkah atau cara yang tepat dalam bertransaksi dengan sistem COD. Selain itu, di atas juga sudah disebutkan mengenai arti COD dalam bisnis online sehingga Anda tidak perlu ragu lagi untuk melakukan transaksi secara COD ini karena lebih aman.